Percepat Pemulihan Pascabencana, Bobby Nasution Targetkan Warga Kembali ke Rumah Sebelum Ramadan

admin - Jumat, 16 Januari 2026 02:23 WIB
Bobby Nasution saat mengikuti rapat percepatan rehabilitasi dan rekonstruksi pascabencana alam wilayah Sumatera yang digelar di Ruang Sasana Bhakti Praja, Kementerian Dalam Negeri, Jakarta, Kamis (15/1/2026).